Resep Cimol Goreng Kering Enak dan Empuk

Resep cimol untuk jualan – Cimol adalah makanan khas Jawa Barat. Dibuat dari bahan Aci dan kemudian digoreng. Biasa dijual oleh abang abang di pinggiran jalan. Selain enak, dia juga gurih. Makanya, banyak yang suka. Dalam kesempatan kali ini, saya akan ajak bunda sekalian untuk membuat cimol kering.

Resep cilok kenyal empuk juga banyak banget yang request makanya, jangan sampai salah lo. Cilok ngga beda jauh dengan cimol. Kalau cilok semuanya dikukus sedangkan cimol digoreng. Nah, gimana sih cara membuat cimol agar tidak kempes ? selain itu juga cara membuat cimol agar tidak meletus? kita simak yuk!

Bahan:

500 gram tepung aci/ tapioka
350 ml air panas mendidih
1 sdt merica
4 siung bawang putih dihaluskan
1 sdt fermipan larutkan dengan air hangat secukupnya
1 sdt garam
1 sdt bumbu penyedap
Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat:

Uleni bahan dengan air hangat samai tidak lengket. Bisa tambahkan sayuran misalnya irisan daun bawang
Bentuk cimol jadi bulat kecil
Lalu siapkan wajan panas, goreng
Sajikan dengan bumbu tabur

Masih belum faham cara menggorengnya bunda? saya siapkan video nih. Bunda bisa simak video di bawah ini dan selamat mencoba. Semoga bermanfaat untuk ide bunda.

BACA JUGA:  Resep Mie Lilit untuk Dijual yang Mudah dan Tidak Butuh Modal Besar
, , , , , ,

About admin

Kami sebagai produsen atau pabrik slondok mentah magelang yang udah ber operasi mejalankan usahanya sejak tahun 2008 dan kami sudah memiliki ijin, per hari kami bisa membuat slondok mentah dengan kapsitas kurang lebih 1 ton, slondok mentah kami telah banyak di distribusikan di kota2 di indonesia, kami melayani pemesanan partai besar dan kecil, untuk informasi dan pemesanan silahkan WA/HP 0856-4323-8011
View all posts by admin →